Menghilangkan Tulisan Tampilkan Posting Dengan Label

Untuk menghilangkan tulisan Tampilkan posting dengan label ternyata tidaklah sulit. Pertama, masuk ke akun blogger, setelah itu masuk ke menu Design (Template) > Edit HTML > dan jangan lupa untuk mencentang Expand Widget template.

- kemudian, cari kode yang mirip kode di bawah ini:
<b:includable id='status-message'>
<b:if cond='data:navMessage'>
<div class='status-msg-wrap'>
<div class='status-msg-body'>
<data:navMessage/>
</div>
<div class='status-msg-border'>
<div class='status-msg-bg'>
<div class='status-msg-hidden'><data:navMessage/></div>
</div>
</div>
</div>
<div style='clear: both;'/>
</b:if>
</b:includable>
- Setelah ketemu hapus dan ganti dengan kode berikut :
<b:includable id='status-message'>
<b:if cond='data:navMessage'>
<div>
</div>
<div style='clear: both;'/>
</b:if>
</b:includable>

Simpan Template sobat, selesai.
Lihat blog sobat, tulisan Tampilkan posting dengan label sudah hilang. Hilang entah kemana.

0 komentar:

Posting Komentar